Tips Setting Robots.txt yang Aman di Blogger


Hallo sahabatku, INFO - BLOGGER CANGA'AN, Kita jumpa lagi Pada Artikel ini. Pada hari ini , saya telah siap membagikan artikel sederhana buat anda. Yang anda baca kali ini dengan judul Tips Setting Robots.txt yang Aman di Blogger, Kami berharap isi postingan Artikel Bloggger Tips, ini bisa bermanfaat buat kita semua.

Baca juga



Kita sering mendengar istilah robot.txt saat kita bermain main dengan blog terutama blogger.com atau yang memiliki domain blogspot.com pastilah tak asing asing lagi.  Saat kita mendaftarkan di google webmater dan bing pun robot.tt ini sangat diperlukan. Konfigurasi pengaturan pada Robot.txt dan Tag Tajuk Robot Khusus atau Tag Header Robot Khusus dimaksudkan agar postingan dapat dengan mudah dirayapi/terindek oleh mesin pencari google, yahoo, bing dan masih banyak yang lainnya. Dengan menerapkan cara ini, maka blog akan menjadi SEO friendly.

Pada postingani ini saya akan berbagi tips supaya penerapan robot.txt tidak menjadi berbahaya untuk kelangsungan blog anda.

Untuk jelasnya ikuti step by step uraian dibawah ini.
1. Gunakan Robots.txt Default .

Sebenarnya robot.txt sudah ada sejak kita membuat blog pertama kali dan tak perlu lagi untuk membuatnya lagi. Namun jika kita ingin merubah konfigurasi untuk blog kita secara kusus kita bisa merubahnya lagi sesuai ke inginan kita dan keperluan untuk masing masing blog kita.

Jika kita gak mau pusing dan repot  maka gunakan seting robot.txt bawaan blogger saja. Karena Settingan robots.txt default bawaan blogger inilah yang paling aman. Cek dengan ini  “http://alamat-blog- milikmu.blogspot.com/robots.txt”.  Berikut robots.txt default dari blogger.

User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:

User-agent: *
Disallow: /search
Allow: /

Sitemap: http://blog-anda.blogspot.com/sitemap.xml

Keterangan:
User-agent: Mediapartners-Google
 Penanda bahwa blog menggunakan AdSense
Disallow:
Yang tidak dibolehkan tidak ada
User-agent: *
Semua robot mesin pencari
Disallow: /search
Tidak mengijinkan url setelah /search seperti ..../search/label dan ... search/search?updated...
Allow: /
Yang diijinkan untuk dirayapi. Tanda (/) adalah nama blog.
Sitemap: http://blog-anda.blogspot.com/sitemap.xml
Sitemap/peta situs blog.

Pada kode Disallow: /search, artinya kita membatasi atau tidak mengijinkan perayapan dihalaman misalnya http://blog-milik-anda.com/search/label/Blogging -tips, karena link tersebut tidak menuju ke satu halaman satu artikel penuh.

2. Custom Robots.txt
Jika anda tetap ingin melakukan customasi pada robots.txt, maka modifikasi robots.txt di bawah ini dapat anda terapkan.

User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: *
Disallow: /p/about.html
Disallow: /p/contact.html
Allow: /
Sitemap: http://blog-anda.blogspot.com/sitemap.xml


Customasi robots.txt di atas artinya tidak mengijinkan mesin pencari untuk merayapi halaman About dan halaman Contact pada halaman statis. jika anda ingin halaman tertentu tidak dirayapi mesin pencari, maka anda tinggal menambahkan seperti cara di atas.

Cara Menerapkan Robots.txt di Blogger/Blogspot
Silakan baca langkah langkah – langkah Berikut ini.

Hal awal yang perlu dilakukan tentu saja adalah anda login terlebih dahulu, kemudian pilih blog yang ingin di customasi robots.txt-nya, terus klik pada Setelan > Preferensi Penelusuran. Setelah itu aktifkan robots.txt khusus kemudian letakkan kode customasi robots.txt anda seperti ini.





Cara Setting Tag Tajuk Robot Khusus
Klik Setelah > Preferensi Penelusuran > Tag tajuk robot khusus. Kemudian lakukan settingan seperti pada gambar di bawah ini.
 

Pada Settingan ini dimaksudkan agar mesin pencari boleh merayapi halaman beranda, default untuk pos dan laman (semua isi blog), tetapi tidak membolehkan mesin pencari melakukan pengindeks an  pada laman arsip dan penelusuran model pencarian yang terjadi di dalam blog.

Demikian sedikit penjelasan tentang cara seting robot.txt. semoga bermanfaat.


Referensi artikel dan Gambar :  bungfrangki,com


Itulah tadi Artikel Tips Setting Robots.txt yang Aman di Blogger
telah saya bagikan buat anda di hari ini, Semoga artikel Tips Setting Robots.txt yang Aman di Blogger yang saya bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat buat anda semua. Oke, sampai disini dulu yaaaah....Lain kali jumpa di postingan artikel berikutnya.

Oh ya , sebelum anda meninggalkan halaman ini mungkin beberapa artikel DIbawah ini juga menarik untuk anda baca:

Terimakasih anda telah membaca artikel Tips Setting Robots.txt yang Aman di Blogger. jika anda menganggap artikel ini bermanfaat, saya akan sangat berterima kasih jika anda berkenan membagikan artikel ini ke media sosial dan Rekan atau keluarga dekat anda dengan alamat : https://wong-lendah.blogspot.com/2016/08/tips-setting-robotstxt-yang-aman-di.html, atau klik pada Tombol Share di akhir artikel ini. Terima kasih.

SHARE THIS
Previous Post
Next Post