Agar lele tidak hancur waktu digoreng


Hallo sahabatku, INFO - BLOGGER CANGA'AN, Kita jumpa lagi Pada Artikel ini. Pada hari ini , saya telah siap membagikan artikel sederhana buat anda. Yang anda baca kali ini dengan judul Agar lele tidak hancur waktu digoreng, Kami berharap isi postingan Artikel Resep masakan, ini bisa bermanfaat buat kita semua.

Baca juga


Mungkin anda pernah kesal karena ikan yang anda goreng hancur tinggal tulang. Dan dagingnya pergi entah kemana. Trus waktu digoreng pada lengket semua dengan wajannya. Hal ini biasanya terjadi bila anda menggunakan wajan aluminium. Nah aku punya sedikit tips mungkin anda membutuhkannya.

Hal ini pada awalnya juga hanya secara kebetulan saja. Dulu aku sering membalut ikan yang akan aku goreng dengan tepung beras tanpa air. (diguling gulingkan diatas tepung beras) lalu aku masukkan kedalam minyak goreng yang sudah panas. Tetapi suatu hari aku kehabisan tepung. Yaaa aku goreng dalam minyak jlantah bekas goreng ikan tadi. Aku heran kenapa kok ikan-ikan ku pada utuh dan gak lengket diwajan.

Nah dari sinilah aku kemudian timbul gagasan. Sebelum aku masukkan ikan aku memasuk kan setengah sendok teh tepung beras pada minyak goreng yang sudah mulai panas. Lalu aku aduk-aduk sampai tepungnya bercampur merata dengan minyak goreng yang jumlahnya kira-kira satu literan. Ternyata ikan ikan tadi utuh dan gak lengket di wajan alaupun aku tidak melapisi ikan dengan tepung beras kering. Sejak itulah kalau aku menggoreng ikan memakai wajan aluminium aku selalu menambahkan sedikin tepung beras kering sebelum digunakan untuk menggoreng ikan.

Tentunya masih banyak cara-cara lain. Kalau ada yang punya tips lain monggo dipun tularaken. Mbok menawi saget kagem pengetahuan ibu-ibu kususipun. Eh maaf kok jadi beralih ke bahasa kampungku. Cukup disini dulu ya besok disambung lagi pada tips yang lain tentunya.

Salam blogger!


Itulah tadi Artikel Agar lele tidak hancur waktu digoreng
telah saya bagikan buat anda di hari ini, Semoga artikel Agar lele tidak hancur waktu digoreng yang saya bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat buat anda semua. Oke, sampai disini dulu yaaaah....Lain kali jumpa di postingan artikel berikutnya.

Oh ya , sebelum anda meninggalkan halaman ini mungkin beberapa artikel DIbawah ini juga menarik untuk anda baca:

Terimakasih anda telah membaca artikel Agar lele tidak hancur waktu digoreng. jika anda menganggap artikel ini bermanfaat, saya akan sangat berterima kasih jika anda berkenan membagikan artikel ini ke media sosial dan Rekan atau keluarga dekat anda dengan alamat : https://wong-lendah.blogspot.com/2014/09/agar-lele-tidak-hancur-waktu-digoreng.html, atau klik pada Tombol Share di akhir artikel ini. Terima kasih.

SHARE THIS
Previous Post
Next Post