Ramuan tradisional obat infeksi telinga


Hallo sahabatku, INFO - BLOGGER CANGA'AN, Kita jumpa lagi Pada Artikel ini. Pada hari ini , saya telah siap membagikan artikel sederhana buat anda. Yang anda baca kali ini dengan judul Ramuan tradisional obat infeksi telinga, Kami berharap isi postingan Artikel kesehatan, ini bisa bermanfaat buat kita semua.

Baca juga





Telinga merupakan organ tubuh yang sangat rentan dengan infeksi. Hal ini dikarenakan letak telingan yang memiliki lubang yang bentuknya sulit untuk dibersihkan. Kita harus ektra hati-hati jika akan membersihkan lubang telinga agar tidak menimbulkan luka dan memicu timbulnya infeksi pada telinga.

Banyak sekali obat obatan  buatan pabrik yang berfungsi sebagai obat infeksi pada telinga. Tetapi ada juga sebagian orang lebih memilih obat alami dari pada obat kimia dengan berbagai pertimbangan masing – masing orang tentu saja berbeda – beda.

Ada banyak tumbuhan yang berada disekitar kita yang ternyata berkasiat sebagai obat infeksi . dan disini yang sekarang sedang dibahas adalah infeksi pada telinga. Beberapa tanaman itu adalah sebagai berikut:


1. Daun Kemangi
Selain sebagai penyedap masakan terutama buat yang suka dengan pecel lele kemangi ini rasanya sangat pas jika dipadu dengan masakan ini. Namun tak hanya buat itu saja ternyata kemangi bisa juga dipakai sebagai obat anti infeksi. Cukup sediakan 5 daun kemangi, kemudian basahi permukaan daun dengan air. kemudian tempelkan saja pada bagian organ telinga yang terinfeksi virus atau bakteri, dan lakukan secara rutin dan teratur.

2. Cuka Sari Apel
Bahan ini juga ternyata mampu menyembuhkan infeksi, yang disebabkan oleh jamur atau bakteri yang berada pada rongga telinga. Caranya cukup sediakan cuka sari apel secukupnya dan campur dengan air. Lalu ambillah kapas untuk direndam pada cairan tersebut selama beberapa menit. tempelkan kapas pada telinga selama 8 menit, lalu lepaskan kembali.

3. Minyak Pohon Teh
minyak pohon teh ini, juga menyimpan sifat Anti-bakteri. Sediakan kapas kemudian rendam kapas tersebut ke dalam minyak pohon teh. Lalu taruhlah kapas di telinga dan biarkan selama beberapa menit, setelah itu keluarkan kapas jika sudah selesai.

4. Daun Mangga
Pada ekstrak daun mangga ini mengandung senyawa alami yang efektif untuk pengobatan pada luka infeksi di telinga. Caranya adalaha menumbuk 4 lembar daun mangga sampai halus, lalu tambahkan sedikit air atur agar ramuan ini jangan terlalu encer, buatlah agar tatap kental. kemudian oleskan di telinga yang terkena infeksi. Diamkan selama beberapa menit, biasanya rasa sakit akan segera mereda..



5. Bawang Bombai
Tumbuk bawang bombai sampai halus, kemudia tempelkan ramuan ini dengan hati-hati pada bagian telinga yang terinfeksi.

6. Minyak Zaitun
Dengan minyak yaitun ini anda dapat mengobati infeksi telinga dengan cara yang cukup mudah alias tidak ribet. Anda cukup meneteskan beberapa tetes pada bagian yang terinfeksi.

7. Bawang Putih
Bawang putih adalah salah satu bumbu dapur yang memiliki kasiat sebagai Anti-bakteri pada bumbu dapur yang satu ini. Sehingga bawang putih sering digunakan untuk mengatasi berbagai masalah infeksi yang menyerang tubuh. Untuk mengobati jenis infeksi di bagian telinga, anda bisa menyiapkan 3 siung bawang putih, lalu tumbuk sampai halus. kemudian oleskan secara merata pada bagian telinga yang infeksi.

8. Daun Sirih
Sudah sejak lama kegunaan daun sirih ini dikenal masyarakat dunia sebagai obat anti bakteri. Untuk menggunakan daun sirih sebagai obat alami mengatasi infeksi di telinga, anda bisa menyiapkan beberapa lembar daun sirih yang masih segar. lalu buatlah menjadi jus dan tambahkan sedikit air saja. Lalu tuangkan ke dalam mangkuk, dan oleskan ramuan tersebut pada bagian telinga yang mengalami infeksi.










Itulah tadi Artikel Ramuan tradisional obat infeksi telinga
telah saya bagikan buat anda di hari ini, Semoga artikel Ramuan tradisional obat infeksi telinga yang saya bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat buat anda semua. Oke, sampai disini dulu yaaaah....Lain kali jumpa di postingan artikel berikutnya.

Oh ya , sebelum anda meninggalkan halaman ini mungkin beberapa artikel DIbawah ini juga menarik untuk anda baca:

Terimakasih anda telah membaca artikel Ramuan tradisional obat infeksi telinga. jika anda menganggap artikel ini bermanfaat, saya akan sangat berterima kasih jika anda berkenan membagikan artikel ini ke media sosial dan Rekan atau keluarga dekat anda dengan alamat : https://wong-lendah.blogspot.com/2016/06/ramuan-tradisional-obat-infeksi-telinga.html, atau klik pada Tombol Share di akhir artikel ini. Terima kasih.

SHARE THIS
Previous Post
Next Post